Lapor Diri Mahasiswa PPG

Lini Masa Pelaksanaan PPG Guru Tertentu (Guter) 4

Lapor diri dapat dilakukan Bapak/Ibu mulai tanggal 28-31 Oktober 2025

Bapak/Ibu peserta PPG Guru Tertentu (Guter) 4 tahun 2025 berikut kami sampaikan persyaratan lapor diri di program studi PPG Universitas Muhammadiyah Sukabumi. Mohon Bapak/Ibu cermati informasinya agar berkas yang bapak ibu kumpulkan/upload sesuai dengan ketentuan. Untuk pelaksanaan PPG guter 4 tahun 2025 bisa Bapak/Ibu cermati Lini Masa Pelaksanaan di atas.

Persyaratan Lapor Diri:

  1. Pakta Integritas (Unduh/Download disini)
  2. Biodata Mahasiswa PDDIKTI (Unduh/Download disini)
  3. Scan Asli Ijazah S1/DIV atau Scan Fotocopy Ijazah S1/DIV yang dilegalisir
  4. Scan Asli Transkrip Nilai S1/DIV atau Scan Fotocopy Transkrip Nilai S1/DIV yang dilegalisir
  5. Scan Asli Kartu Identitas KTP/SIM
  6. Scan Asli Akta Kelahiran
  7. Scan Pasfoto Berwarna latar warna merah dimensi 4 x 6 (Lihat Contoh)
  8. Scan Asli Surat Keterangan Sehat (dari fasilitas layanan kesehatan seperti puskesmas/klinik/RSUD setempat)
  9. Scan Asli Surat Keterangan Berkelakuan Baik dari Kepolisian (bisa dari polsek atau polres)
  10. Scan Asli Surat Bebas Narkotika, Psikotropika, dan Zat adiktif lainnya/NAPZA (dari Puskesmas/RSUD setempat/Kepolisian/BNN)
  11. Scan Asli NPWP (bagi yang memiliki)
  12. Scan Asli Kartu Keluarga (KK)
  13. Scan Asli Ijazah SMA atau Scan Fotocopy Ijazah SMA yang dilegalisir
  14. Alamat rumah lengkap (untuk pengiriman sertifikat pendidik)

Lapor Diri Mahasiswa PPG Guru Tertentu
Piloting Tahap 4 Tahun 2025

Bapak/ibu Mohon Mengisi Formulir serta Upload Berkas Lapor Diri PPG Universitas Muhammadiyah Sukabumi
Melalui Link Google Form di Bawah Ini.